Cara Mudah Memasukkan Tulisan dan Gambar Ke Blogger (e-tematik)

Teman-teman sekarang kita akan belajar cara mudah memasukkan tulisan ke webblog kita atau istilah kerennya di sekolah kita adalah e-tematik. Nah, caranya mudah sekali. Teman-teman tinggal melihat langkah-langkah di bawah ini ya, atau jika kesulitan lihat videonya.

Langkah-langkahnya
1. Masuk webblog kita misalkan www.e-tematika1.blgospot.com
2. Klik LOGIN di bagian bawah pojok
3. Masukkan Email kita misalkan etematika1@yahoo.com (sesuaikan dengan email masing-masing)
4. Masukkan pasword klik gambar mata agar kelihatan tulisannya
5. Nah, teman-teman sudah masuk kebagian editing blogger
6. Klik posting (entri baru_new posting)
7. Masukkan Judul, Naskah, dan gambar
8. Pilih label tulisan
9. Klik warna Merah Publikasikan



Selamat tulisannya Anda sudah dimuat heeeee ... mudah bukan. Jika kesulitan bisa lihat video di bawah ini ya ...


Terima kasih sudah belajar bersama. Jika bermanfaat bagikan link ini ke teman-teman lainnya.

0 Response to "Cara Mudah Memasukkan Tulisan dan Gambar Ke Blogger (e-tematik)"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel